Jangan cuma nonton di televisi. Menonton pertandingan olahraga sudah pasti lebih seru jika disaksikan secara langsung. Selain euforia yang begitu terasa, menonton pertandingan olahraga secara langsung juga bisa menjadi sarana hiburan yang menyenangkan.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Biar makin seru, bawa serta keluarga, pacar, dan teman terdekat. Kalau nggak percaya, coba saja tonton empat pertandingan olahraga ini secara langsung.
Sepakbola
Selain dapat mendukung secara langsung, bersorak lepas di stadion juga akan memberikan pengalaman yang tak terlupakan. Pasti seru!
Basket
Pertandingan basket bisa dibilang sangat 'kece' bagi kawula muda saat ini. Apalagi jika pemainnya memiliki struktur badan yang atletis. Belum lagi hiburan dari cheerleaders yang membuat suasana pertandingan semakin hidup.
Datang bersama teman maupun kerabat juga bisa menambah keseruan dalam meneriakkan dukungan kepada tim idola. Selain itu, tim idolamu juga pasti sangat senang ketika didukung secara langsung di area pertandingan.
Balap Motor
Foto: Shutterstock |
Pasca-balapan saat puncak klasemen MotoGP 2018 di San Marino, Marc Marquez mencapai finis kedua setelah Andrea Dovizioso. Meskipun demikian, Marc Marquez masih menduduki posisi pertama di klasemen sementara MotoGP 2018 dengan 221 poin, dengan jarak 67 poin dari Dovizioso.
Kini masih tersisa enam seri di musim ini. Jika kalian penggemar Marc Marquez wajib mendukung langsung pertandingannya. Mendukung pebalap idola secara langsung memberikan sensasi tersendiri ketika menyaksikannya, salah satunya bisa di sirkuit MotoGP di Sepang, Malaysia.
Kabar gembira bagi para penggemar Marc Marquez yang ingin menyaksikan langsung pertandingannya di Sepang. Kamu bisa mengunjungi Malaysia secara gratis karena #yamahagpchallenge menawarkan beragam hadiah menarik. Termasuk berlibur gratis ke Sepang. Simak caranya berikut ini.
1. Berikan dukungan ke 'Support VR 46 & MV 25' dengan masuk ke website-nya di sini.
2. Lalu daftar dan masuk dengan detikID atau email, lengkapi profil, dan pilih dukungan Kamu.
3. Buat kata-kata dukungan yang menarik dan jangan lupa bagikan di Facebook, Twitter, dan Instagram kamu.
Foto: Shutterstock |
Jangan lupa juga ikuti mini quiz dan kumpulkan poinnya agar kesempatan menang makin terbuka untuk meraih liburan gratis ke Sepang, Malaysia. Kalau sudah begitu, kamu bisa teriak langsung beri semangat ke rider favorit kamu.
Akan ada 2 pemenang yang dipilih untuk pergi ke Sepang bagi pendukung Rossi dan Vinales di Grand Prize ini. Tentu saja, yang terpilih merupakan pemenang dengan poin tertinggi dan punya kata dukungan terbaik. Menakjubkannya, kata-kata tersebut akan langsung di sampaikan ke rider favorit dalam bentuk kaus yang bikin kamu makin dekat sama rider jagoan lho.
Tunggu apa lagi? Segera kunjungi website yamahagpchallenge.detik.com. Kumpulkan poinnya dengan banyak dan beri dukungan ke rider jagoan kamu! (adv/adv)












































Foto: Shutterstock
Foto: Shutterstock