Sukses di MotoGP Qatar, Bisakah Vinales Mengulangnya di GP Doha?

Video 20Detik

Sukses di MotoGP Qatar, Bisakah Vinales Mengulangnya di GP Doha?

detikTV, dtv - Sport
Kamis, 01 Apr 2021 10:06 WIB
Jakarta - Pembalap Yamaha Maverick Vinales sukses besar dengan meraih kemenangan di MotoGP Qatar. Ia berhasil mengasapi pembalap-pembalap Ducati di Sirkuit Losail.

Akhir pekan ini, Sirkuit Losail akan kembali jadi arena seri kedua MotoGP 2021. Bisakah Vinales mengulang kesuksesan di MotoGP Doha? (/)


Hide Ads