Video 20Detik
Kualifikasi MotoGP India 2023: Bezzecchi Pole, Bagnaia Ketiga
Sabtu, 23 Sep 2023 15:54 WIB
Jakarta - Marco Bezzecchi menjadi yang tercepat di kualifikasi MotoGP India 2023. Jorge Martin dan Francesco Bagnaia melengkapi baris terdepan. (/)