Bottas menyelesaikan balapan GP Australia, Minggu (26/2/2017), di belakang Lewis Hamilton yang merupakan rekan satu timnya sendiri. Balapan sendiri dimenangi oleh driver Ferrari Sebastian Vettel.
"Saya sebenarnya berharap hasil yang sedikit lebih baik, tapi ini start yang cukup bagus," kata Bottas seperti dilansir BBC.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Akan ada tantangan besar dari Ferrari," sebutnya memprediksi jalannya musim ini, terkait usaha Mercedes melanggengkan dominasi beberapa musim terakhir.
(krs/krs)











































