Jakarta - Marc Marquez memberikan coaching clinic kepada 16 pebalap muda Astra Honda Racing School di Sirkuit Sentul, Bogor. Marquez juga mengajak mereka untuk adu cepat.
Foto Sport
Marquez Latih Pebalap Muda di Sentul
Selasa, 25 Okt 2016 15:06 WIB
