Atlet Pelatnas Loncat Indah Berlatih Keras Jelang Persiapan Asian Games BAGIKAN URL telah disalin Jelang Asian Games, atlet pelatnas loncat indah semakin memantapkan diri dan terus berlatih keras. Atlet pelatnas loncat indah masih terfokus pada latihan dasar dan pembentukan fisik. Selain program pematangan fisik dan teknik, skuat merah putih juga berencana melakukan training camp sekaligus uji coba di Tiongkok selama dua bulan. Usai turnamen Indonesia Open Aquatic Champhionsip Desember lalu, Pelatnas loncat indah terus mematangkan persiapannya menuju Asian Games 2018. PRSI berencana melakukan training camp sekaligus uji coba selama dua bulan di Tiongkok.