Suporter Thailand pun Ikut Dukung Lifter Indonesia

Suporter Thailand berdiri di antara penonton dari berbagai negara. Dia datang dengan membawa bendera Thailand dan Indonesia.
Mereka memberikan dukungan untuk lifter Indonesia dengan mengibarkan bendera Thailand.
Mereka datang dengan mengenakan kostum khas Thailand. Mereka juga membawa alat musik.
Mereka membunyikan alat musik sambil membentangkan syal bertuliskan Thailand.