Kamis, 07 Feb 2019 15:46 WIB
MotoGP 2019 Dimulai di Sepang
Jakarta - Musim balap MotoGP 2019 secara resmi baru akan dimulai di Qatar pada Maret. Tapi ajang tersebut sudah start dengan digelarnya tes pramusim di Sepang.
Foto 2 dari 9
Usai meluncurkan motor barunya di Jakarta, Valentino Rossi juga turun pada tes pramusim ini (Mohd RASFAN / AFP)