Jumat, 05 Jun 2020 14:01 WIB
Foto Sport
Mantan Petinju Mayweather Jr Biayai Pemakaman George Floyd
Jakarta - Mantan petinju dunia Floyd Mayweather Jr dikabarkan memberi cek senilai 1,2 Miliar Rupiah untuk membiayai pemakaman George Floyd.
Foto 3 dari 5
Anzel Jennings, CEO label musik Mayweather Jr, adalah teman masa kecil Floyd. Jennings membawa tawaran Mayweayther kepada keluarga, untuk bisa membiayai empat layanan pemakaman Floyd di Houston, Charlotte, Minnesota, dan satu tempat lagi yang belum ditentukan. AP Photo/Bebeto Matthews