Italia - Italia berhasil menjadi juara Euro 2020. Pendukungnya pun tumpah ruang dan berpesta di depan Colosseum di Roma, Italia.
Foto Sport
Semarak Fans Italia Pesta di Depan Colosseum
Senin, 12 Jul 2021 10:10 WIB

Fans Italia merayakan gelar juara Euro 2020 dengan berpesta di depan Colosseum di Roma. AP/Alessandra Tarantino Β
Mereka juga berpawai di jalan-jalan. AP/Riccardo De Luca Β
Mereka juga menyalakan flare yang membuat suasana semakin meriah. AP/Riccardo De Luca Β
Ekspresi pendukung Italia saat pawai kemenangan. AP/Luca Bruno Β
Sebelumnya, Italia keluar sebagai juara Euro 2020 setelah mengalahkan Inggris. AP/Luca Bruno Β
Gli Azzurri sukses membungkam seisi Wembley lewat adu penalti dengan skor 3-2. AP/Alessandra Tarantino Β
Seorang pendukung naik ke lampu lalu lintas di depan Colosseum sambil mengibarkan bendera Italia. AP/Alessandra Tarantino Β
Ada juga yang merayakan gelar juara di Piazza Duomo, Milan. AP/Claudio Furlan Β