Foto Sport

Pekan Kedua TDF 2022, Vingegaard Tak Terkejar, Pogacar Belum Menyerah

GettyImages - detikSport
Senin, 18 Jul 2022 13:15 WIB
1 dari 10

Pebalap tim Alpecin-Fenix Jasper Philipsen menjadi yang tercepat pada etape 15 Tour de France (TDF) 2022 di Carcassonne, Prancis, Minggu (17/7/2022). Ia mencatat waktu 4 jam 27 menit 27 detik untuk menyelesaikan rute sepanjang 202,5 km. Posisi kedua oleh Wout van Aert dan ketiga Mads Pedersen dengan selisih waktu 0 detik. (Tim de Waele/Getty Images)

Prancis - Pekan TDF 2022 ditutup dengan kemenangan Jasper Philipsen. Pun begitu, puncak klasemen masih digenggam Vingegaard. Juara bertahan Pogacar merongrong di bawahnya


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork