Potret Kesibukan Jurnalis di Media Center Asian Games Hangzhou

Sejumlah jurnalis berada di Main Press Center (MPC) Asian Games di Hangzhou, Zhejiang, China, Jumat (22/9/2023).
Main Media Center (MMC) Asian Games ke-19 yang mulai beroperasi di Hangzhou ini menerima 10.000 perwakilan media dari seluruh dunia.
Area seluas 50.000 meter persegi ini dibagi menjadi beberapa bagian yang berbeda, yang meliputi Main Press Center (MPC) dan International Broadcast Center (IBC).