Marquez berhasil menorehkan waktu 1 menit 23,459 detik dalam sesi yang berlangsung di Red Bull Ring, Spielberg, Sabtu (12/8/2017) sore WIB. Dari ketiga latihan yang sudah berjalan, baru kali ini posisi tercepat tak direbut rider Ducati.
Kedua latihan di Red Bull Ring, Jumat (11/8) kemarin, rutin menempatkan pebalap yang menunggangi motor Desmosedici Ducati di posisi teratas. Di latihan pertama ada Hector Barbera (Reale Avintia Racing) dan kemudian Andrea Dovizioso (Ducati).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sementara itu Dani Pedrosa, rekan setim Marquez, cuma berada di posisi ke-14 dalam latihan kali ini. Ia dipastikan harus melewati Q1.
Hasil FP3 MotoGP Austria:
MotoGP.com |












































MotoGP.com