Foto: Juergen Klopp YNWA

Liverpool sedang mencatatkan tiga kekalahan beruntun di Liga Inggris! (Getty Images/Laurence Griffiths)
The Reds keok dari Brighton 0-1, kalah 1-4 dari Manchester City, serta kandas 1-3 dari Leicester City (Getty Images/Michael Regan)
Liverpool pun terjun ke peringkat keempat klasemen Liga Inggris sementara dan bisa saja disalip Chelsea atau West Ham United (Getty Images/Laurence Griffiths)
Manajer Juergen Klopp pun begitu sedih dengan hasil yang dipetik timnya (Getty Images/Clive Brunskill)
Meski begitu, fans Liverpool memberi dukungan dengan memasang spanduk bertuliskan 'Jurgen Klopp YNWA' di pagar Stadion Anfield (Getty Images/Michael Regan)
Ya, fans Liverpool masih mempercayai Juergen Klopp (Getty Images/Michael Regan)
Badai cedera memang jadi batu sandungan terbesar Juergen Klopp dan timnya di musim ini (Getty Images/Catherine Ivill)