Meme-meme MU yang Gagal Jadi Juara Liga Europa

Manchester United gagal juara Liga Europa 2020/2021, usai kalah adu penalti dari Villarreal di final yang berlangsung di Stadion Miejski, Gdansk, Polandia, Kamis (27/5/2021) dini hari WIB. (Foto: Maja Hitij/AP)

Penendang penalti terakhir, David De Gea, gagal menceploskan bola ke gawang Villarreal. MU kalah 10-11 dalam babak tos-tosan. (Foto: Maja Hitij/Getty Images/Pool)

Villarreal pun berhak mengangkat trofi Liga Europa. (Foto: Getty Images/Michael Sohn - Pool)

Bagi MU, kekalahan ini menambah panjang puasa gelarnya. Terakhir, MU di era Jose Mourinho yang bisa mengangkat trofi, di mana manajer asal Portugal itu bisa membawa Paul Pogba dkk juara Liga Europa. (Foto: Twitter @decardinell)

Bruno Fernandes yang menjadi spesialis penalti MU, kena ejek karena cuma bisa menendang penalti sekali di babak tos-tosan. Kalau banyak, kan, bisa masuk semua tuh sama Fernandes. (Foto: Twitter @JoeStephenson96)

david De Gea menjadi sasaran ejekan di dunia maya, karena kegagalannya mengeksekusi penalti. (Foto: Twitter @GeorgeOnTap)

MU mendapat trofi bak sampah, sebagai sindiran kegagalannya meraih trofi betulan. (Foto: Twitter @kwamebenaiah)

Mungkin begini ekspresi para pemain MU usai gagal juara Liga Europa, bete. (Foto: Twitter @therealdollypee)

Tiga pemain andalan MU, Marcus Rashford, Paul Pogba, dan Bruno Fernandes, gagal bersinar di laga final Liga Europa. (Foto: Twitter @nanayawisrael)

Fans MU pasti langsung ngumpet nih ke gua agar tidak kena ledek fans lain. (Foto: Twitter @pirzadobk)

Trofi panci menjadi trofi yang diberikan netizen dunia maya kepada MU musim ini. (Foto: Twitter @gyaigyimii)

Manchester United gagal juara Liga Europa 2020/2021, usai kalah adu penalti dari Villarreal di final yang berlangsung di Stadion Miejski, Gdansk, Polandia, Kamis (27/5/2021) dini hari WIB. (Foto: Maja Hitij/AP)
Penendang penalti terakhir, David De Gea, gagal menceploskan bola ke gawang Villarreal. MU kalah 10-11 dalam babak tos-tosan. (Foto: Maja Hitij/Getty Images/Pool)
Villarreal pun berhak mengangkat trofi Liga Europa. (Foto: Getty Images/Michael Sohn - Pool)
Bagi MU, kekalahan ini menambah panjang puasa gelarnya. Terakhir, MU di era Jose Mourinho yang bisa mengangkat trofi, di mana manajer asal Portugal itu bisa membawa Paul Pogba dkk juara Liga Europa. (Foto: Twitter @decardinell)
Bruno Fernandes yang menjadi spesialis penalti MU, kena ejek karena cuma bisa menendang penalti sekali di babak tos-tosan. Kalau banyak, kan, bisa masuk semua tuh sama Fernandes. (Foto: Twitter @JoeStephenson96)
david De Gea menjadi sasaran ejekan di dunia maya, karena kegagalannya mengeksekusi penalti. (Foto: Twitter @GeorgeOnTap)
MU mendapat trofi bak sampah, sebagai sindiran kegagalannya meraih trofi betulan. (Foto: Twitter @kwamebenaiah)
Mungkin begini ekspresi para pemain MU usai gagal juara Liga Europa, bete. (Foto: Twitter @therealdollypee)
Tiga pemain andalan MU, Marcus Rashford, Paul Pogba, dan Bruno Fernandes, gagal bersinar di laga final Liga Europa. (Foto: Twitter @nanayawisrael)
Fans MU pasti langsung ngumpet nih ke gua agar tidak kena ledek fans lain. (Foto: Twitter @pirzadobk)
Trofi panci menjadi trofi yang diberikan netizen dunia maya kepada MU musim ini. (Foto: Twitter @gyaigyimii)