Foto Sepakbola

Italia Tak Berdaya, Dihajar Jerman 2-5

Martin Meissner/AP Photo - detikSepakbola
Rabu, 15 Jun 2022 13:05 WIB
1 dari 7

Dalam pertandingan di Borussia-Park, Mönchengladbach, Rabu (15/6) dini hari WIB, Jerman dan Italia berhadapan sebagai sesama tim yang belum terkalahkan dari tiga pertandingan di fase grup UEFA Nations League musim ini. Hal itulah yang membuat laga ini diprediksi akan berjalan sengit. Tapi Jerman justru merajelala. Keunggulan dua gol atas Italia sudah dicatatkan di paruh pertama.

Jerman - Jerman membantai Italia 5-2 di di UEFA Nations League. Die Mannschaft sempat unggul lima gol lebih dulu sebelum Gli Azzurri membalas dua kali.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork