5 Pemain Tertua di Piala Dunia 2022, Siapa Saja?

Dani Alves, bek kanan Brasil ini jadi pemain kelima tertua di Piala Dunia 2022 dengan usia 39 tahun (enam bulan dan 14 hari) saat Piala Dunia nanti dimulai (Getty Images)
Keempat ada pemain Jepang, Eiji Kawishima. Sang kiper ini berusia 39 tahun (delapan bulan) (Getty Images)
Ketiga ada bek tengah Portugal, Pepe. Usianya 39 tahun (delapan bulan dan 25 hari) (Getty Images)
Kedua adalah Atiba Hutchinson. Gelandang tengah Kanada ini berusia 39 tahun (sembilan bulan dan 12 hari) (Getty Images)
Di posisi pertama, pemain tertua di Piala Dunia 2022 kali ini adalah Alfredo Talavera. Kipernya Maksiko ini berusia 40 tahun (dua bulan dan dua hari) (Getty Images)