Jakarta - Chelsea hobi melepas para pemain jebolan akademi mereka sendiri sejak dipimpin Todd Boehly. Berikut sederet nama yang dilepas dengan harga tinggi.
(/)
Chelsea Hobi Jual Pemain Akademi, Sudah Untung Rp 4 Triliun
Kamis, 22 Agu 2024 09:40 WIB
BAGIKAN
Billy Gilmour menjadi nama pertama yang dilepas permanen. Ia dilego ke Brighton & Hove Albion senilai 9 juta Pound pada September 2022. Foto: Getty Images/Robbie Jay Barratt - AMA
BAGIKAN