Jakarta - Sosok-sosok dalam daftar ini tercatat pernah bermain untuk dua klub London Utara, Arsenal dan Tottenham Hotspur. Siapa saja?
(/)
Jennings hingga Adebayor, Mereka yang Pernah Main di Arsenal dan Spurs
Selasa, 18 Nov 2025 21:08 WIB
BAGIKAN
Pat Jennings. Main dalam 327 pertandingan bagi Arsenal dan 590 laga bersama Spurs. Foto: Mike King/Allsport/Getty Images
BAGIKAN