Video Preview Vietnam Vs Indonesia di Sepakbola SEA Games

Tim detikcom - detikSepakbola
Kamis, 05 Mei 2022 13:40 WIB
Jakarta -

Timnas Indonesia akan berhadapan dengan Timnas Vietnam di cabang sepakbola putra SEA Games 2021. Simak video preview-nya.

Indonedia tergabung di Grup A SEA Games 2021 di cabang olahraga sepakbola putra. Tim Merah-Putih akan bersaing dengan Vietnam, Myanmar, Filipina, dan Timor Leste.

Pertandingan pertama Grup A akan digelar, Jumat (6/5/2022). Indonesia akan langsung melawan Vietnam. Duel itu berlangsung di Viet Tri Stadium, Phu Tho.




(krs/cas)
Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

Foto

detikNetwork