Luis Suarez seolah dalam posisi tersudutkan. Ia tak lagi dibutuhkan Ronald Koeman, tapi seolah ditahan-tahan untuk pergi oleh Presiden Barcelona, Josep Maria Bartomeu.
Alih-alih mau gabung Juventus, Suarez malah gagal, dituduh curangi tes bahasa Italia demi dapatkan paspor negeri Pizza. Sekarang ia seolah ditahan-tahan oleh Bartomeu saat hendak hengkang ke Atletico.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT