Bos Tim Gresini Racing Meninggal Usai Kena Corona

Video 20Detik

Bos Tim Gresini Racing Meninggal Usai Kena Corona

detikTV, dtv - Sport
Selasa, 23 Feb 2021 21:17 WIB
Jakarta - Bos Gresini Racing dan Indonesian Racing, Fausto Gresini meninggal dunia akibat komplikasi penyakit terkait COVID-19. Gresini meninggal setelah dua bulan berjuang melawan virus Corona. (/)

Hide Ads