Video 20Detik

AHHA PS Pati, Satu Lagi Klub Sepak Bola yang Diakuisisi Selebriti

detikTV, dtv - detikSport
Selasa, 15 Jun 2021 11:35 WIB
Jakarta - Tren akuisisi klub sepak bola sepertinya tengah digandrungi para artis, termasuk YouTuber Atta Halilintar bersama rekannya, Putra Siregar. Senin (14/6) malam, acara peresmian itu pun digelar bahkan turut dihadiri Menteri Parekraf Sandiaga Uno dan Ketua MPR Bambang Soesatyo.


(/)
Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

Foto

detikNetwork