Pada sesi di Sirkuit Monza, Sabtu (7/9/2019), Leclerc mengemas waktu terbaik dengan 1 menit 19,307 detik. Pebalap Monte Carlo itu meraihnya di laju pertama Q3, dengan mengungguli Lewis Hamilton 0,039 detik dan Valtteri Bottas 0,047 detik yang akan start kedua dan ketiga.
Baca juga: Sebastian Vettel Tercepat di FP3 GP Italia |
Ini adalah pole keempat Leclerc di musim ini, usai GP Bahrain, Austria, dan Belgia. Dari posisi terdepan, Leclerc akan mencoba mencetak dua kemenangan beruntun usai menjadi jawara di Sirkuit Spa.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Baca juga: Betah di Ferrari, Vettel Tepis Isu Pensiun |
Baris keempat diisi oleh Carlos Sainz dan Alexander Albon. Lance Stroll dan Kimi Raikkonen menggenapkan urutan 10 besar dengan menempati posisi kesembilan dan kesepuluh.
Hasil Lengkap Kualifikasi F1 GP Italia
![]() |
(rin/yna)