Le Mans - Rider Honda, Marc Marquez, menjadi pemenang di MotoGP Prancis 2018. Seri ini juga menjadi penanda bahwa tim Yamaha kembali finis di podium.
MotoGP Prancis 2018 Milik Marc Marquez
Senin, 21 Mei 2018 09:54 WIB

Le Mans - Rider Honda, Marc Marquez, menjadi pemenang di MotoGP Prancis 2018. Seri ini juga menjadi penanda bahwa tim Yamaha kembali finis di podium.