Video 20Detik
Tangis Fans Cilik Iran Berubah Jadi 'Siuuu' Usai Bertemu Ronaldo
Rabu, 20 Sep 2023 12:34 WIB
Jakarta - Fans cilik Cristiano Ronaldo asal Iran, Adriyan, sempat menangis karena ia tak bisa melihat idolanya meski tinggal di hotel yang sama. Namun Adriyan ternyata diberi kesempatan bertemu langsung dengan Ronaldo! (/)