Video PM Inggris soal Mobil Tabrak Kerumunan Fans Liverpool: Mengerikan!

Video PM Inggris soal Mobil Tabrak Kerumunan Fans Liverpool: Mengerikan!

detikTV, dtv - Sepakbola
Selasa, 27 Mei 2025 10:11 WIB
Jakarta - Insiden mengerikan terjadi saat Liverpool menggelar parade juara Liga Inggris. Menjelang akhir pawai, ada sebuah mobil yang menabrak kerumunan fans Liverpool.

Perdana Menteri Inggris Keir Starmer buka suara atas kejadian ini. Bahkan, mantan pemain The Reds, Robbie Fowler turut merespons. (/)


Hide Ads