- Tim Nasional (Timnas ) U-14, melakukan pertandingan ujicoba terakhir dengan tim Rajawali Muda, di Kompleks POR Pelita Jaya Sawangan, Depok, Jumat (24/05). Dalam ujicoba tersebut, Timnas U-14 menang telak atas lawannya dengan skor (7-0).
FotoBola
Uji Tanding Timnas U-14
Jumat, 24 Mei 2013 13:54 WIB

Juni 2013 mendatang.