Selasa, 19 Sep 2017 09:05 WIB
Timnas U-16 Menang Lagi
Bangkok - Timnas Indonesia U-16 meraih kemenangan kedua di kualifikasi Piala Asia U-16 2018. Menghadapi Timor Leste, Indonesia menang dengan skor 3-1.
Foto 1 dari 6
Menghadapi Timor Leste pada laga Grup G di Rajamangala Stadium, Bangkok, Thailand, Senin (18/9/2017), Indonesia kebobolan lebih dulu pada menit ke-18 oleh gol Paulo Domingos. Foto: dok. PSSI