Senin, 08 Jan 2018 17:17 WIB
Pesepakbola-pesepakbola Beristri Cantik....tapi Kemudian Cerai
Jakarta - Banyak pesepakbola sukses di lapangan, tapi tidak saat membina rumah tangga. Dari Gianluigi Buffon hingga Markus Harison contohnya.
Foto 1 dari 7
Maxi Lopez menceraikan Wanda Nara pada 2013 lantaran sang istri punya affair dengan mantan rekan setimnya di Sampdoria, Mauro Icardi. Wanda Nara dan Icardi akhirnya menikah pada 2014. (Foto: Jacopo Raule/Getty Images for Audemars Pigue)