Selasa, 24 Sep 2019 12:42 WIB
Daftar Lengkap Peraih FIFA Football Awards 2019
Milan - Acara penghargaan The Best FIFA Football Awards 2019 digelar di Teatro alla Scala, Milan, Selasa (24/9). Berikut daftar lengkap pemenang dalam ajang tersebut
Foto 3 dari 8
Penampilan apik Alisson Becker bersama Liverpool mengantarkannya meraih gelar Penjaga Gawang Terbaik FIFA 2019. Kiper asal Brasil ini mencatatkan 27 cleansheet di semua ajang pada musim lalu (Foto: Antonio Calanni/AP Photo)