Persija Selamat dari Degradasi Berkat Tiga Gol Penalti

Foto Sepakbola

Persija Selamat dari Degradasi Berkat Tiga Gol Penalti

Rifkianto Nugroho - Sepakbola
Jumat, 13 Des 2019 22:25 WIB

Jakarta - Persija Jakarta selamat dari ancaman degradasi Liga 1 2019. Tiga penalti saat menghajar Madura United 4-0 membantu Macan Kemayoran memetik tiga poin penting.

Pertandingan lanjutan Liga 1 antara PersijaΒ dan Madura United digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jumat (13/12/2019).

Muhammad Ridho Djazulie berhasil menyelamatkan gawangnya dari serangan Riko Simanjuntak.

Serangan terus dilancarkan oleh Marko Simic ke benteng pertahanan Madura United.

Marko Simic merayakan gol.

Marko Simic tiga kali membobol gawang Madura United. Tiga gol itu dicetak lewat titik putih di menit ke-20, ke-28, dan ke-45.

Madura United berusaha mengejar ketertinggalan.

Madura United melancarkan serangan lewatΒ Alberto Goncalvez alia Beto.Β 

Ramdani Lestaluhu turut menyumbangkan satu gol untuk Persija. Gol itu dicetak di menit ke-26.

Dengan tambahan tiga poin ini, Persija kini mengoleksi 41 poin, duduk di posisi ke-12 klasemen Liga 1.Β 

Kekalahan ini membuat Madura United berada di posisi keenam klasemen dengan koleksi 47 angka.

Persija Selamat dari Degradasi Berkat Tiga Gol Penalti
Persija Selamat dari Degradasi Berkat Tiga Gol Penalti
Persija Selamat dari Degradasi Berkat Tiga Gol Penalti
Persija Selamat dari Degradasi Berkat Tiga Gol Penalti
Persija Selamat dari Degradasi Berkat Tiga Gol Penalti
Persija Selamat dari Degradasi Berkat Tiga Gol Penalti
Persija Selamat dari Degradasi Berkat Tiga Gol Penalti
Persija Selamat dari Degradasi Berkat Tiga Gol Penalti
Persija Selamat dari Degradasi Berkat Tiga Gol Penalti
Persija Selamat dari Degradasi Berkat Tiga Gol Penalti
Hide Ads