Liverpool dan 4 Tim Top Eropa yang Belum Kalah di Kandang

Liverpool dan 4 Tim Top Eropa yang Belum Kalah di Kandang

Pool - Sepakbola
Jumat, 28 Jan 2022 19:20 WIB

Liverpool - Sampai pertengahan musim 2021/2022, inilah 5 tim top Eropa yang belum pernah kalah di kandang. Mereka pun masih punya kans untuk merebut titel juara liga.

Lionel Messi menyumbang satu gol saat Paris Saint-Germain menang atas Manchester City. Messi akhirnya membuka rekening gol untuk klub barunya itu.

PSG masih belum kalah di kandang sepanjang musim 2021/2022. PSG pun terus memimpin Ligue 1, dengan koleksi 53 poin alias unggul 11 poin dari Nice di tempat kedua (AP)

Inter Milan's Edin Dzeko celebrates after scoring his side's 2nd goal during a Serie A soccer match between Inter Milan and Venezia at the San Siro stadium in Milan, Italy, Saturday, Jan. 22, 2022. (AP Photo/Luca Bruno)

Inter Milan berada dalam jalur pertahankan Scudetto. Si Ular belum pernah kalah di kandang dan memimpin Serie A dengan koleksi 53 poin alias unggul empat poin dari Napoli di tempat kedua (AP)

Real Madrid's Karim Benzema, right, celebrates with teammates after scoring the opening goal during the Spanish La Liga soccer match between Real Madrid and Atletico Madrid at Santiago Bernabeu stadium in Madrid, Spain, Sunday, Dec. 12, 2021. (AP Photo/Bernat Armangue)

Real Madrid terus memimpin Liga Spanyol dengan koleksi 50 poin alias unggul empat poin dari Sevilla. Los Blancos belum pernah kalah di kandang (AP)

SEVILLE, SPAIN - JANUARY 22: Players of Sevilla FC pose for a team photo prior to the LaLiga Santander match between Sevilla FC and RC Celta de Vigo at Estadio Ramon Sanchez Pizjuan on January 22, 2022 in Seville, Spain. (Photo by Fran Santiago/Getty Images)

Sevilla pun jadi tim lain dari Liga Spanyol yang belum pernah kalah di kandang musim ini! (Getty Images/Fran Santiago)

LIVERPOOL, ENGLAND - JANUARY 16: Takumi Minamino of Liverpool celebrates with Roberto Firmino after scoring their team's third goal during the Premier League match between Liverpool and Brentford at Anfield on January 16, 2022 in Liverpool, England. (Photo by Michael Regan/Getty Images)

Liverpool jadi wakil Liga Inggris dari 5 Top Leagues, yang belum pernah kalah di kandang musim ini. Liverpool membuntuti Manchester City di Klasemen Liga Inggris sementara dengan selisih sembilan poin (Getty Images)

Liverpool dan 4 Tim Top Eropa yang Belum Kalah di Kandang
Liverpool dan 4 Tim Top Eropa yang Belum Kalah di Kandang
Liverpool dan 4 Tim Top Eropa yang Belum Kalah di Kandang
Liverpool dan 4 Tim Top Eropa yang Belum Kalah di Kandang
Liverpool dan 4 Tim Top Eropa yang Belum Kalah di Kandang
Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads