Jakarta - Cristiano Ronaldo menyelematkan Manchester United dari kekalahan lawan Chelsea. CR7 sekaligus mengakhiri puasa golnya lawan the Blues.
Detik-detik Cristiano Ronaldo Akhiri Puasa Gol ke Gawang Chelsea
Jumat, 29 Apr 2022 13:05 WIB
				Ronaldo berusaha sekuat tenaga saat MU menjamu Chelsea. Foto: Getty Images/Alex Livesey
				CR7 pun jatuh bangun di laga itu. Apalagi MU sempat ketinggalan duluan. Foto: Getty Images/Alex Livesey
				Sampai akhirnyaΒ tiba menit ke-62. Foto: AP/Dave Thompson
				Kiriman bola Nemanja Matic disambar langsung oleh Cristiano Ronaldo. Foto: AP/Dave Thompson
				Ronaldo bikin gol, MU pun terselamatkan dengan skor akhir 1-1.Β Foto: Dave Thompson/AP
				Buat Ronalo, gol itu mengakhiri puasa golnya ke gawang Chelsea sejak final Liga Champions 2007/2008. Ia punya catatan 2 gol dari 17 laga lawan the Blues. Foto: Getty Images/Alex Livesey











































