7 Pemain Piala Dunia 2022 Berparas Rupawan yang Curi Perhatian

ADVERTISEMENT

Foto Sepakbola

7 Pemain Piala Dunia 2022 Berparas Rupawan yang Curi Perhatian

Getty Images - Sepakbola
Jumat, 25 Nov 2022 15:23 WIB

Qatar - Selain memiliki kemampuan yang luar biasa, 7 pemain Piala Dunia 2022 ini juga dikenal dengan parasnya yang rupawan. Siapa saja mereka?

DOHA, QATAR - NOVEMBER 19: Cristiano Ronaldo of Portugal poses during the official FIFA World Cup Qatar 2022 portrait session on November 19, 2022 in Doha, Qatar. (Photo by Lars Baron - FIFA/FIFA via Getty Images)

Tak ada yang tak kenal Cristiano Ronaldo. Pemain andalan dari Portugal ini terkenal dengan keahliannya mengoper bola hingga parasnya yang rupawan. (Lars Baron/Getty Images)  

DOHA, QATAR - NOVEMBER 16: Heungmin Son of Korea Republic poses during the official FIFA World Cup Qatar 2022 portrait session at  on November 16, 2022 in Doha, Qatar. (Photo by Patrick Smith - FIFA/FIFA via Getty Images)

Pemain sayap dari Korea Selatan Heungmin Son mencuri perhatian usai laganya di Piala Dunia 2022. Son ini sering disebut ikon budaya Korea Selatan. (Patrick Smith/Getty Images)  

DOHA, QATAR - NOVEMBER 23: Kai Havertz of Germany looks on prior to the FIFA World Cup Qatar 2022 Group E match between Germany and Japan at Khalifa International Stadium on November 23, 2022 in Doha, Qatar. (Photo by Alex Livesey - Danehouse/Getty Images)

Pemain dari Timnas Jerman, Kai Havertz, juga tak kalah rupawan. Kai merupakan pemain muda andalan klub Chelsea. (Alex Livesey/Getty Images)  

DOHA, QATAR - NOVEMBER 19: Paulo Dybala of Argentina poses during the official FIFA World Cup Qatar 2022 portrait session at  on November 19, 2022 in Doha, Qatar. (Photo by Hector Vivas - FIFA/FIFA via Getty Images)

Selain Messi, Argentina memiliki bintang andalan dalam tim nasionalnya. Adalah Paulo Dybala yang dikenal sebagai penyerang berkemampuan luar biasa. (Hector Vivas/Getty Images)  

DOHA, QATAR - NOVEMBER 16: Frenkie de Jong poses during the official FIFA World Cup Qatar 2022 portrait session at  on November 16, 2022 in Doha, Qatar. (Photo by Shaun Botterill - FIFA/FIFA via Getty Images)

Selanjutnya adalah Frenkie de Jong dari Timnas Belanda. Pemain Barcelona ini menjadi pemain muda termahal di dunia. (Shaun Botterill/Getty Images)  

DOHA, QATAR - NOVEMBER 16: Mason Mount of England poses during the official FIFA World Cup Qatar 2022 portrait session on November 16, 2022 in Doha, Qatar. (Photo by Mike Hewitt - FIFA/FIFA via Getty Images)

Tak hanya memiliki paras rupawan, Mason Mount dari Timnas Inggris juga punya segudang keahlian. Dirinya bahkan pernah masuk dalam nominasi Golden Boy Award 2019. (Mike Hewitt/Getty Images)  

DOHA, QATAR - NOVEMBER 18: Gavi of Spain poses during the official FIFA World Cup Qatar 2022 portrait session on November 18, 2022 in Doha, Qatar. (Photo by Oliver Hardt - FIFA/FIFA via Getty Images)

Terakhir adalah Pablo Gavi. Pemain Spanyol berusia 18 tahun ini mencatatkan namanya sebagai pencetak gol termuda di Piala Dunia 2022 Qatar. (Oliver Hardt/Getty Images)  

7 Pemain Piala Dunia 2022 Berparas Rupawan yang Curi Perhatian
7 Pemain Piala Dunia 2022 Berparas Rupawan yang Curi Perhatian
7 Pemain Piala Dunia 2022 Berparas Rupawan yang Curi Perhatian
7 Pemain Piala Dunia 2022 Berparas Rupawan yang Curi Perhatian
7 Pemain Piala Dunia 2022 Berparas Rupawan yang Curi Perhatian
7 Pemain Piala Dunia 2022 Berparas Rupawan yang Curi Perhatian
7 Pemain Piala Dunia 2022 Berparas Rupawan yang Curi Perhatian

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT