Jakarta - Alejandro Garnacho, bintang muda Manchester United, diduga menyindir pemain muda Barcelona Pedri. Fans dan media Spanyol pun kesal.
Saat 'Teropong' Garnacho Senggol Pedri, Usik Fans dan Media Spanyol

Berawal dari gaya Garnacho merayakanΒ di akhir laga MU vs Barcelona. Foto: AP/Dave Thompson
Sebelumnya, MU menang 2-1 atas Barelona. Hasil itu memastikan kelolosan ke 16 besar Liga Europa. Foto: UEFA via Getty Images/Alex Livesey - UEFA
Nah, gaya "teropong" Garnacho dianggap menyindir Pedri yang biasa melakukan aksi serupa. Apalagi Garnacho juga mem-posting fotonya sendiri sembari menuliskan "tim besar lolos ke babak selanjutnya". Foto: Getty Images/Quality Sport Images
Foto: AP/Joan Mateu Parra
Fans dan media Spanyol yakin Garnacho meledek Pedri yang absen di leg kedua lawan MU. Foto: AP/Joan Mateu Parra
Fans dan media Spanyol mencibir Garnacho dengan menyebutnya sebagai "anak kemarin sore" dan kalah jauh dari Pedri yang "sudah meraih penghargaan Golden Boy di tahun 2021". Foto: AP/Dave Thompson