London - Erling Haaland melanjutkan rekor suramnya di Manchester City. Itu perihal, sang striker bagai menghilang di laga-laga final!
Rekor Suram Haaland di Final
Senin, 27 Mei 2024 23:00 WIB

Teranyar, Manchester City kalah 1-2 dari Manchester United di final Piala FA, Sabtu (25/5) malam WIB (Getty Images)
Erling Haaland bermain penuh, tapi gagal bikin gol. Cuma satu peluang emas yang didapat, itu pun tembakan kerasnya kena tiang (Reuters)
Haaland tercatat sudah enam kali berlaga di partai final selama dua musim berseragam City. Hasilnya, tidak ada gol yang dicetaknya (Reuters)
Sebelumnya, Haaland jalani tiga final bersama Borussia Dortmund dan sukses bikin total tiga gol (AFP)
Inilah anomali Haaland, jadi mesin gol City yang sudah cetak 90 gol dari 98 laga tapi belum juga satu gol pun dicetak di laga final (Reuters)