Jakarta - Studi dari Betsson menempatkan kelima klub Premier League ini paling apes 5 tahun terakhir, terkait dengan cedera pemain dan keputusan kontroversial VAR.
5 Klub Inggris Ini Paling Apes 5 Tahun Terakhir? Ada Liverpool dan MU

5. Wolves. Jumlah cedera = 110. Total hari pemainnya absen karena cedera = 1.608 hari. Keputusan kontroversial VAR = -8. Foto: Wolves via Getty Images/Jack Thomas - WWFC
4. Tottenham. Jumlah cedera = 162. Total hari pemainnya absen karena cedera = 2.487 hari. Keputusan kontroversial VAR = -1. Foto: Action Images via Reuters/Matthew Childs
3. Chelsea. Jumlah cedera = 169. Total hari pemainnya absen karena cedera = 3.581 hari. Keputusan kontroversial VAR = -1. Foto: Getty Images/Mike Hewitt
2. Manchester United. Jumlah cedera = 173. Total hari pemainnya absen karena cedera = 2.651 hari. Keputusan kontroversial VAR = -3. Foto: Diogo Cardoso/Getty Images
1. Liverpool. Jumlah cedera = 178. Total hari pemainnya absen karena cedera = 2.957 hari. Keputusan kontroversial VAR = -2. : Getty Images/Robbie Jay Barratt - AMA Β