Proyeksi Trio Gelandang Baru Man City Impian Guardiola

Proyeksi Trio Gelandang Baru Man City Impian Guardiola

Pool - Sepakbola
Kamis, 15 Mei 2025 22:00 WIB

Manchester - Pep Guardiola mau membangun ulang Manchester City. Ada dua gelandang baru yang diincar, akan melengkapi Rodri di lini tengah.

MANCHESTER, ENGLAND - MAY 02: Kevin De Bruyne of Manchester City celebrates after scoring their side's first goal during the Premier League match between Manchester City FC and Wolverhampton Wanderers FC at Etihad Stadium on May 02, 2025 in Manchester, England. (Photo by James Gill - Danehouse/Getty Images)

Man City akan berpisah dengan Kevin De Bruyne di akhir musim ini. De Bruyne sudah jadi jendral lapangan tengah City selama 10 tahun (Getty)

Soccer Football - Premier League - Everton v Manchester City - Goodison Park, Liverpool, Britain - December 27, 2023 Manchester City's Bernardo Silva celebrates scoring their third goal with Jack Grealish REUTERS/Molly Darlington NO USE WITH UNAUTHORIZED AUDIO, VIDEO, DATA, FIXTURE LISTS, CLUB/LEAGUE LOGOS OR 'LIVE' SERVICES. ONLINE IN-MATCH USE LIMITED TO 45 IMAGES, NO VIDEO EMULATION. NO USE IN BETTING, GAMES OR SINGLE CLUB/LEAGUE/PLAYER PUBLICATIONS.

Bernardo Silva kabarnya juga akan dilepas. Begitu pula Jack Grealish (Reuters)

ISTANBUL, TURKEY - 2023/06/10: Rodrigo HernΓ‘ndez Cascante, known as Rodri of Manchester City celebrates a goal during the UEFA Champions League final match between Manchester City and Inter at Ataturk Olympic Stadium. Final Score; Manchester City 1:0 Inter. Final Score; Manchester City 1:0 Inter. (Photo by Grzegorz Wajda/SOPA Images/LightRocket via Getty Images)

Rodri masih dipercaya akan jadi andalan di musim depan. Rodri bakal kembali tempati posnya di gelandang bertahan (Getty)

MONZA, ITALY - NOVEMBER 02: Tijjani Reijnders of AC Milan looks on during the Serie A match between Monza and AC Milan at U-Power Stadium on November 02, 2024 in Monza, Italy. (Photo by Giuseppe Cottini/Getty Images)

City mengincar Tijjani Reijnders dari AC Milan. Guardiola kepincut dengan performa pemain berusia 26 tahun itu (Getty)

LEVERKUSEN, GERMANY - MAY 18: Florian Wirtz of Leverkusen gestures during the Bundesliga match between Bayer 04 Leverkusen and FC Augsburg at BayArena on May 18, 2024 in Leverkusen, Germany. (Photo by Stuart Franklin/Getty Images)

City mengincar Florian Wirtz dari Leverkusen. Pemain berusia 22 tahun itu diproyeksi bisa gantikan perannya KDB (Getty)

Soccer Football - FA Cup - Semi Final - Nottingham Forest v Manchester City - Wembley Stadium, London, Britain - April 27, 2025 Manchester City manager Pep Guardiola applauds fans after the match REUTERS/David Klein

Akankah Guardiola bisa mendapat dua pemain tersebut? Milan masih membutuhkan jasa Reijnders dan Wirtz kabarnya turut diminati Bayern Munich (Reuters)

Proyeksi Trio Gelandang Baru Man City Impian Guardiola
Proyeksi Trio Gelandang Baru Man City Impian Guardiola
Proyeksi Trio Gelandang Baru Man City Impian Guardiola
Proyeksi Trio Gelandang Baru Man City Impian Guardiola
Proyeksi Trio Gelandang Baru Man City Impian Guardiola
Proyeksi Trio Gelandang Baru Man City Impian Guardiola
Hide Ads