Jakarta - Sejumlah pemain top ditepikan di pekan terakhir Liga Inggris 2024/2025. Sebagian cukup beruntung masuk sebagai pengganti, sebagian lainnya bahkan tak dibawa.
(/)
Garnacho, Grealish, dan yang Ditepikan di Akhir Liga Inggris 2024/2025
Senin, 26 Mei 2025 11:00 WIB
BAGIKAN
Alejandro Garnacho tak masuk skuad Manchester United, pada laga terakhir musim ini kontra Aston Villa, Minggu (25/5/2025) malam WIB. Keputusan Manajer MU Ruben Amorim ini diyakini memperkuat sinyal bahwa si pemain akan dijual. (Foto: REUTERS/Violeta Santos Moura)
BAGIKAN