Jakarta - Total 764 gol non-penalti dicatat Lionel Messi usai aksinya akhir pekan lalu, untuk mengungguli Cristiano Ronaldo. Berikut 7 pemain tersubur tanpa gol penalti.
7 Pemain Tersubur Tanpa Gol Penalti, Ronaldo Sudah Dilewati Messi
Senin, 21 Jul 2025 17:00 WIB

7. Edin Dzeko β 417 gol non-penalti. Foto: Anadolu Agency via Getty Images/Anadolu Agency
6. Karim Benzema β 456 gol non-penalti. Foto: AFP/-
5. Zlatan Ibrahimovic β 488 gol non-penalti. Foto: REUTERS/DANIELE MASCOLO
4. Luis Suarez β 537 gol non-penalti. Foto: Getty Images/Minas Panagiotakis
3. Robert Lewandowski β 615 gol non-penalti. Foto: REUTERS/Thilo Schmuelgen
2. Cristiano Ronaldo β 763 gol non-penalti. Foto: REUTERS/Stringer
1. Lionel Messi β 764 gol non-penalti. Foto: Getty Images/Leonardo Fernandez