Pemain Serba Bisa di Real Madrid: Gilirannya Camavinga

Pemain Serba Bisa di Real Madrid: Gilirannya Camavinga

Afif Farhan - Sepakbola
Jumat, 31 Okt 2025 22:00 WIB

Jakarta - Federico Valverde jadi pemain serba bisa di Real Madrid dalam beberapa musim terakhir. Kini gilirannya Eduardo Camavinga!

Federico Valverde central midfield of Real Madrid and Uruguay during the LaLiga EA Sports match between Atletico de Madrid and Real Madrid CF at Riyadh Air Metropolitano on September 27, 2025 in Madrid, Spain. (Photo by Jose Breton/Pics Action/NurPhoto via Getty Images)

Federico Valverde jadi pemain serba bisa di Real Madrid dalam beberapa musim terakhir. Kini gilirannya Eduardo Camavinga! (NurPhoto via Getty Images/NurPhoto)

EAST RUTHERFORD, NEW JERSEY - JULY 5: Eduardo Camavinga of Real Madrid following the FIFA Club World Cup 2025 quarter final match between Real Madrid CF and Borussia Dortmund at MetLife Stadium on July 5, 2025 in East Rutherford, New Jersey. (Photo by Jean Catuffe/Getty Images)

Kini ada Eduardo Camavinga yang serba bisa juga. Gelandang asal Prancis itu sudah jalani empat peran berbeda di awal era pelatih Xabi Alonso (Getty Images/Jean Catuffe)

MADRID, SPAIN - OCTOBER 30: Eduardo Camavinga of Real Madrid controls the ball during the LaLiga Santander match between Real Madrid CF and Girona FC at Estadio Santiago Bernabeu on October 30, 2022 in Madrid, Spain. (Photo by Denis Doyle/Getty Images)

Camavinga pernah diplot sebagai gelandang bertahan (posisi aslinya), gelandang tengah, sayap kanan, terbaru jadi bek kiri (Getty Images/Denis Doyle)

Soccer Football - LaLiga - Getafe v Real Madrid - Estadio Coliseum, Getafe, Spain - April 23, 2025 Real Madrid's Eduardo Camavinga reacts after sustaining an injury REUTERS/Isabel Infantes

Pemain berusia 22 tahun itu dinilai punya potensi besar, asal terbebas dari cedera. Namun kabarnya, MU dirumorkan meminatinya (REUTERS/Isabel Infantes)

Real Madrid's Eduardo Camavinga heads the ball ahead of Barcelona's Joao Cancelo during the La Liga soccer match between Barcelona and Real Madrid at the Olympic Stadium in Barcelona, Spain, Saturday, Oct. 28, 2023. (AP Photo/Joan Monfort)

Camavinga sudah gabung ke Madrid sejak musim panas 2021. Dirinya sudah kemas 188 penampilan (AP/Joan Monfort)

Pemain Serba Bisa di Real Madrid: Gilirannya Camavinga
Pemain Serba Bisa di Real Madrid: Gilirannya Camavinga
Pemain Serba Bisa di Real Madrid: Gilirannya Camavinga
Pemain Serba Bisa di Real Madrid: Gilirannya Camavinga
Pemain Serba Bisa di Real Madrid: Gilirannya Camavinga
Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads