Perwakilan PT LIB, Surya Binanga, hadir di rumah duka kiper Persela Lamongan, Senin (16/10/2017). Mereka diutus oleh manajemen PT LIB untuk menyampaikan bela sungkawa.
"Kami kehilangan salah satu pemain terbaik. Karena manajemen berhalangan, jadi kami ke sini untuk mewakili manajemen, untuk menyampaikan bela sungkawa untuk keluarga yang ditinggalkan," kata Surya kepada pewarta.
![]() |
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sementara itu, karangan bunga masih terus berdatangan di rumah duka. Salah satunya dari Menteri Sosial Khofifah. Karangan bunga dari Mensos ini kini terpampang di depan rumah Choirul Huda di Jl. Basuki Rahmat Lamongan.
(fem/fem)