Video: Alasan PSSI Enggan Beberkan 5 Nama Calon Pelatih Timnas

detikUpdate

Video: Alasan PSSI Enggan Beberkan 5 Nama Calon Pelatih Timnas

Ori Salfian - Sepakbola
Kamis, 20 Nov 2025 19:20 WIB

Pelatih Timnas Indonesia hingga saat ini masih kosong seusai dipecatnya Patrick Kluivert. PSSI menyebut ada 5 calon nama untuk melatih Timnas Indonesia.

Meski begitu, Ketuan Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji, enggan membeberkan siapa saja kelima nama tersebut. Sumardji beralasan hal itu untuk menjaga privasi karena nama-nama tersebut masih melatih timnas dan klub lain.

Embed Video
Hide Ads