Luis Suarez Bikin Atletico Menjauh dari Barcelona-Madrid

Video 20Detik

Luis Suarez Bikin Atletico Menjauh dari Barcelona-Madrid

detikTV, detikTV - Sepakbola
Senin, 01 Feb 2021 10:01 WIB
CADIZ, SPAIN - JANUARY 31: Koke of Atletico de Madrid celebrates with team mate Hector Herrera after scoring their sides fourth goal during the La Liga Santander match between Cadiz CF and Atletico de Madrid at Estadio Ramon de Carranza on January 31, 2021 in Cadiz, Spain. Sporting stadiums around Spain remain under strict restrictions due to the Coronavirus Pandemic as Government social distancing laws prohibit fans inside venues resulting in games being played behind closed doors. (Photo by Fran Santiago/Getty Images)
Foto: Getty Images/Fran Santiago
Jakarta -

Atletico Madrid berhasil meraih kemenangan 4-2 atas Cadiz di Liga Spanyol. Hasil ini membuat tim asuhan Diego Simeone menjauh dari Barcelona dan Real Madrid di klasemen LaLiga sementara.

Bermain di Ramon de Carranza, Minggu (31/1/2021), gol-gol kemenangan Atletico dicetak oleh Luis Suarez (28', 50'), Saul Niguez (45'), dan Koke (88'). Sementara tuan rumah hanya mampu membalas lewat dua gol Alvaro Negredo (35', 71').

Atletico kini kian menjauh dari kejaran lawan-lawannya di Liga Spanyol. Mereka memuncaki klasemen dengan 50 poin dari 19 laga, unggul 10 poin dari Real Madrid, yang ada di urutan kedua, namun sudah bermain 20 kali

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

(/)

Hide Ads