Final Piala Dunia 2018 Direcoki Penyusup

Foto Sepakbola

Final Piala Dunia 2018 Direcoki Penyusup

Reuters - Sepakbola
Senin, 16 Jul 2018 00:34 WIB

Jakarta - Pertandingan final Piala Dunia antara Prancis melawan Kroasia sempat dihentikan sementara. Penyebabnya adalah insiden masuknya penonton ke tengan lapangan.

Final Piala Dunia antara Prancis melawan Kroasia di Luzhniki Stadium diwarnai insiden masuknya penonton ke tengah lapangan. Reuters menyebut ada empat penonton yang menerobos masuk (Reuters/Christian Hartmann)

Beberapa penonton tersebut berlari ke tengah lapangan saat laga memasuki babak kedua. (Reuters/Christian Hartmann)

Pertandingan sempat dihentikan karena aksi penonton tersebut. (Reuters/Christian Hartmann).

Insiden masuknya penonton ke tengah lapangan terjadi di menit 52. (Reuters/Darren Staples.)

Petugas kejar-kejaran dengan beberapa penyusup tersebut. (Reuters/Carl Recine.)

Petugas langsung mengamankan penonton tersebut. (Reuters/Maxim Shemetov.)

Dua orang petugas menangkap dan mengangkat penyusup ke pinggir lapangan. (Reuters/Carl Recine.)

Petugas menyeret penyusup tersebut ke pinggir lanpangan. (Reuters/Carl Recine.)

Final Piala Dunia 2018 Direcoki Penyusup
Final Piala Dunia 2018 Direcoki Penyusup
Final Piala Dunia 2018 Direcoki Penyusup
Final Piala Dunia 2018 Direcoki Penyusup
Final Piala Dunia 2018 Direcoki Penyusup
Final Piala Dunia 2018 Direcoki Penyusup
Final Piala Dunia 2018 Direcoki Penyusup
Final Piala Dunia 2018 Direcoki Penyusup
Hide Ads