Susunan Pemain Olympique Lyon Vs Juventus

Susunan Pemain Olympique Lyon Vs Juventus

Bayu Baskoro - Sepakbola
Kamis, 27 Feb 2020 02:49 WIB
MILAN, ITALY - FEBRUARY 13:  Leonardo Bonucci of Juventus FC salutes the fans at the end of the Coppa Italia Semi Final match between AC Milan and Juventus at Stadio Giuseppe Meazza on February 13, 2020 in Milan, Italy.  (Photo by Marco Luzzani/Getty Images)
Susunan Pemain Olympique Lyon vs Juventus (Foto: Marco Luzzani/Getty Images)
Lyon -

Duel Olympique Lyonnais vs Juventus bakal digelar beberapa saat lagi. Si Nyonya Tua tidak memainkan secara lengkap trisula serangannya pada laga kali ini.

Leg pertama babak 16 besar Liga Champions antara Lyon vs Juventus berlangsung di Parc Olympique Lyonnais, Prancis, Kamis (27/2/2020). Duel ini kick off mulai pukul 03.00 WIB.

Tim tuan rumah memainkan hampir seluruh pemain terbaiknya menghadapi Juventus. Meski demikian, Memphis Depay masih belum bisa diturunkan Lyon lantaran mengalami cedera lutut.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Ada pun Juventus tak memainkan Gonzalo Higuain sebagai starter dalam duel kali ini. Alhasil, Cristiano Ronaldo dan Paulo Dybala akan ditemani Juan Cuadrado di lini serang Bianconeri.

ADVERTISEMENT

Susunan Pemain Olympique Lyon vs Juventus

Olympique Lyon: Lopes; Marcal, Denayer, Marcelo; Cornet, Tusart, Guimares, Dubois; Aqijar, Dembele, Toko Ekambi

Cadangan: Tatarusanu, Tete, Andersen, Mendes, Caqueret, Terrier, Traore

Juventus: Szczesny; Alex Sandro, De Ligt, Bonucci, Danilo; Rabiot, Pjanic, Bentacur; Ronaldo, Cuadrado, Dybala

Cadangan: Buffon, De Sciglio, Rugani, Ramsey, Matuidi, Higuain, Bernardeschi




(bay/yna)

Hide Ads