Video 20Detik

Guardiola Ogah Sepelekan Copenhagen

detikTV, dtv - detikSepakbola
Selasa, 13 Feb 2024 15:34 WIB
Foto: REUTERS/DAVID KLEIN
Jakarta - Manchester City bakal bertandang ke kandang Copenhagen di leg pertama babak 16 besar Liga Champions. Pep Guardiola enggan sepelekan Copenhagen yang berhasil menyingkirkan MU dan Galatasaray di fase grup.


(/)
Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

Foto

detikNetwork