Halaman
Foto Sepakbola
Tujuh Pemain Papua Siap Gabung Timnas
Jumat, 15 Mar 2013 09:43 WIB
Halaman ke 1 dari 0
1.
Tujuh Pemain Papua Siap Gabung Timnas

-
Meski mereka baru saja tiba di Jakarta, Kamis (14/03) sore, namun tujuh pemain ISL dari Papua siap bergabung bersama pemain timnas lainnya untuk melakukan sesi latihan, di Stadion Utama GBK Senayan, Jakarta. Ketujuh pemain ISL ini antara lain, Patrich Wanggai, Ferinando Pahabol, Richardo Salampessy, Emmanuel Wanggai, Boaz Solossa, Ruben Sanadi, dan Ian Louis Kabes.